Tanggal | Tempat | Kota |
---|---|---|
Belum ada jadwal terbaru |
OVERVIEW
Project management adalah istilah yang merujuk pada proses merencanakan dan mengeksekusi sebuah proyek yang disusun perusahaan demi mencapai goals yang sudah ditetapkan juga. Umumnya, tugas ini dihandle oleh seorang project manager. Dirancang oleh project manager berpengalaman untuk para project manager, pelatihan selama 3 (tiga) hari ini akan mengikuti step-step dalam full life cycle manajemen proyek teknologi informasi. Ditargetkan untuk para project manager serius yang perlu menangani proyekproyek yang sulit, pelatihan ini mencakup dasar-dasar manajemen proyek, termasuk penulisan requirement, work breakdown structure (WBS), dan tehnik perencanaan, dan memperkenalkan phase/gate reviews, work packages, resiko dan topik-topik advanced lainnya.
Belajar mengembangkan cross-functional teams yang tangguh, membuat project scope statement yang solid, menangani perubahan dan scope yang sering berubah, dan tetap terus mendukung senior management. Pada pelatihan komprehensif ini, para peserta akan mempelajari dasar-dasar manajemen proyek: bagaimana menginisiasi, merencanakan, dan mengeksekusi sebuah proyek yang memenuhi tujuan proyek dan memuaskan para stakeholder.
TUJUAN PELATIHAN
MATERI Training Online – Project management Fundamental
Data Materi Training | |
Topik Training | : Online Training – Project management Fundamental |
Link | |
*Jumlah Peserta | |
*Nama Peserta Yang Didaftarkan | |
Personal Data | |
*Nama | |
*Jabatan | |
*Nama Perusahaan | |
*Alamat Perusahaan | |
*Email Perusahaan | |
*Email Alternatif | |
*Telepon Kantor | |
Ekstensi | |
*Handphone | |
* Harus di isi | |
![]() | |