Tindakan Pertama Tempat Kejadian Peristiwa Bom Teroris

Tindakan Pertama Tempat Kejadian Peristiwa Bom Teroris

October 12, 2017

Jadwal Pelatihan Tindakan Pertama Tempat Kejadian Peristiwa Bom Teroris

TanggalTempatKota
Belum ada jadwal terbaru

DESKRIPSI

TPTKP teror bom adalah tindakan pertama yang dapat dilakukan oleh masyarakat atau satuan pengamanan/yang memiliki peralatan TPTKP guna mencegah timbulnya kerugian barang/jiwa yang diakibatkan oleh teror bom. Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi dan kemampuan peserta dalam memahami bahaya teror bom dan jenis-jenis bahan peledak guna menunjang pelaksanaan tugas di lapangan sehingga dapat memberikan pelayanan terbaik dan juga rasa aman dan nyaman kepada perusahaan pengguna.

 

TUJUAN

  1. Dapat mengantisipasi secara dini ancaman teror bom
  2. Dapat mengetahui teknik penanganan barang mencurigakan yang diduga bom
  3. Memiliki keterampilan dalam penanggulangan aksi teror bom yang meliputi sistem pencarian
  4. Pendeteksian, perlindungan, pengumpulan data dan informasi

 

SASARAN

  1. Mampu menangani ancaman teror bom
  2. Mampu mengenal kendaraan yang dicurigai membawa bom
  3. Mampu mengetahui alat yang dapat memicu ledakan
  4. Mampu mengetahui bahan peledak/bom
  5. Dapat menganalisa tingkat keseriusan ancaman teror bom melalui telepon
  6. Mampu mengetahui cara pemeriksaan dan pengamanan bom surat
  7. Mampu mengetahui teknik evakuasi yang benar bilamana terjadi ancaman teror bom
  8. Mampu mencegah seluk beluk masuknya pelaku terror

 

OUTLINE

1. Introduction Teror Bom

2. Pengenalan Terhadap Jenis-jenis Bahan Peledak

3. Prinsip Penanganan Teror Bom

  • Langkah-langkah bila menemukan barang yang dicurigai sebagai bom
  • Langkah-langkah dan pedoman dalam melaksanakan evakuasi

4. Peralatan-peralatan Khusus Dalam Penjinakan Bom

5. Study Case

 

TRAINING  METHOD

Presentation

Discussion

Case Study

Evaluation

 

FACILITY

Training Kit

Handout

Certificate

Lunch + 2x Coffee Break

Souvenir

Pick Up Participants (Yogyakarta)

 

TRAINING FEE for Tindakan Pertama Tempat Kejadian Peristiwa Bom Teroris

Rp6.500.000,-/Peserta/Non Recidential

Form Pre-Registrasi

Data Materi Training

Topik Training : Tindakan Pertama Tempat Kejadian Peristiwa Bom Teroris
Link
*Jumlah Peserta
*Nama Peserta Yang Didaftarkan

Personal Data

*Nama
*Jabatan
*Nama Perusahaan
*Alamat Perusahaan
*Email Perusahaan
*Email Alternatif
*Telepon Kantor
Ekstensi
*Handphone
* Harus di isi
Tags: , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,