Online Training – Carbon Accounting

Online Training – Carbon Accounting

October 23, 2024

Jadwal Pelatihan Online Training – Carbon Accounting

TanggalTempatKota
08 - 09 November 2024--

DESKRIPSI

Pencatatan laporan keuangan mengenai emiten karbon yang dihasilkan perusahaan. Dengan adanya pencatatan ini maka perusahaan dapat menghitung tingkat emisi karbon yang didapatkan dari proses pengukuran.

 

BENEFIT

  • Memahami konsep dasar Carbon Accounting
  • Mengidentifikasi sumber-sumber emisi karbon
  • Belajar bagaimana mengukur, melaporkan, dan mengelola emisi karbon
  • Mengetahui peran Carbon Accounting dalam keberlanjutan bisnis dan tanggung jawab sosial perusahaan

 

OUTLINE MATERI Training Online – Carbon Accounting

1. Pengantar Carbon Accounting

  • Konsep Dasar Carbon Accounting
  • Mengapa Mengukur Emisi Karbon Penting
  • Peran Carbon Accounting dalam Mitigasi Perubahan Iklim

2. Sumber Emisi Karbon

  • Identifikasi Sumber-sumber Emisi Karbon (Stasioner dan Bergerak)
  • Pengaruh Sektor Industri dan Energi terhadap Emisi Karbon

3. Pengukuran dan Pelaporan Emisi Karbon

  • Metode Pengukuran Emisi Karbon
  • Pedoman Pelaporan Emisi Karbon (GRI, CDP, dll.)
  • Studi Kasus Pelaporan Emisi Karbon Perusahaan

4. Strategi Mitigasi dan Manajemen Emisi Karbon

  • Strategi Pengurangan Emisi Karbon (Penggunaan Energi Terbarukan, Efisiensi Energi, dll)
  • Manajemen Jejak Karbon di Perusahaan
  • Keberlanjutan Bisnis Melalui Carbon Accounting

5. Case Study Dan Diskusi

Form Pre-Registrasi

Data Materi Training

Topik Training : Online Training – Carbon Accounting
Link
*Jumlah Peserta
*Nama Peserta Yang Didaftarkan

Personal Data

*Nama
*Jabatan
*Nama Perusahaan
*Alamat Perusahaan
*Email Perusahaan
*Email Alternatif
*Telepon Kantor
Ekstensi
*Handphone
* Harus di isi