Videografi

Videografi

April 1, 2015

Jadwal Pelatihan Videografi

TanggalTempatKota
Belum ada jadwal terbaru

Instructor by : Budi Sutedjo

 

DESKRIPSI

Videografi adalah sebuah media yang sangat menyenangkan, penuh daya tarik, menantang kreatifitas, dan membantu kita dalam berkomunikasi dengan siapa saja. Dengan teknik videografi yang kreatif dan komunikatif, kita bisa mengabadikan beragam peristiwa di sekitar kita, menciptakan beragam karya dan media yang bukan saja bisa dipandang, namun juga didengar. Dalam dunia pariwisata videografi merupakan sarana yang sangat penting, khususnya untuk kepentingan promosi dan pemasaran pariwisata dalam bentuk brochare, katlet atau VCD. Brochare atau VCD yang dibuat secara menarik, tematik dan profesional akan sangat efektif untuk menarik minat wisatawan  untuk berkunjung ke daerah tempat wisata.

 

PURPOSE

  1. Mampu menciptakan karya videografi yang kreatif, komunikatif dan layak ditonton.
  2. Mampu menciptakan materi-materi pariwisata baik dalam bentuk media cetak maupun elektronik secara kreatif, enovatif dan menarik yang mampu memotivasi kunjungan wisata.
  3. Mampu menciptakan peluang usaha kreatif dalam bidang karya videografi.

OUTLINE

  1. Merekam video dengan sempurna dan layak ditonton; mencakup materi
  2. Pengetahuan dasar asas teknikal videografi (lris, shutter, white balance, lens (Local lengt), pencahayaan, audio, tripod)
  3. Penguasaan teknik dan seni dalam videografi (Framing, camera movement, angle, Teknik Lanjutan)
  4. Kesalahan umum videographer pemula (bukan videographer amatir)
  5. Mengenal seluk beluk peluang kreatif dunia videografi.

 

TRAINING METHOD

Presentation

Discussion

Case Study

Evaluation

 

FACILITY

Training Kit

Handout

Flashdisk

Certificate

Lunch + 2 X Coffee Break

Souvenir

Pick up Participants

 

TRAINING FEE

Rp.6.500.000/ Peserta/ Non Recidencial

Min 2peserta running

 

Form Pre-Registrasi

Data Materi Training

Topik Training : Videografi
Link
*Jumlah Peserta
*Nama Peserta Yang Didaftarkan

Personal Data

*Nama
*Jabatan
*Nama Perusahaan
*Alamat Perusahaan
*Email Perusahaan
*Email Alternatif
*Telepon Kantor
Ekstensi
*Handphone
* Harus di isi