Menjadi Microsoft Office Specialist (MOS)

Menjadi Microsoft Office Specialist (MOS)

June 14, 2023

Jadwal Pelatihan Menjadi Microsoft Office Specialist (MOS)

TanggalTempatKota
Belum ada jadwal terbaru

DESKRIPSI

Di era digital ini, penguasaan tools Microsoft Office seperti Microsoft Word, Microsoft PowerPoint dan Microsoft Excel menjadi sangat penting untuk mendukung setiap pekerjaan. Microsoft Office Specialist adalah sebuah kredensial yang menunjukkan pengetahuan serta kemampuan kamu dalam menggunakan berbagai software Microsoft Office. Mendapatkan gelar Microsoft Office Specialist dapat memberikanmu segudang manfaat untuk karier dan saat mencari kerja di masa mendatang. Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman peserta akan pentingnya menguasai Ms. Offlice di era millennial. Dan juga memberikan bekal kepada peserta agar lebih siap apa bila ingin melakukan sertifikasi microsoft Office Specialist (mos).

 

OUTPUT

Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu :

  • Menguasai Microsoft Word, excel, power point hingga mahir
  • Mengolah data untuk profesional dengan MS. Office
  • Membuat dokumen yang rapi dan dinamis
  • Bisa membuat slide presentasi yang professional
  • Bisa membuat motion graphic, games, template slideshow dan lainnya denganPower Point
  • Belajar membuat laporan keuangan
  • Melakukan transformasi data excel
  • Mengabungkan variasi Excel Sheet and Consolidate Function
  • Melakukan formatting record macro and evaluation output

 

OUTLINE MATERI Training Menjadi Microsoft Office Specialist (MOS)

  1. Microsoft Word
  2. Microsoft Excel
  3. Microsoft PowerPoint
  4. Microsoft Access
  5. Microsift Outlook
  6. Microsoft SharePoint
  7. Microsoft OneNote

 

TRAINING METHOD

Presentation

Discussion

Case Study

Evaluation

 

FACILITIES

Training Kit

Handout

Certificate

Lunch + 2 X Coffee Break

Souvenir

Pick Up Participant

Form Pre-Registrasi

Data Materi Training

Topik Training : Menjadi Microsoft Office Specialist (MOS)
Link
*Jumlah Peserta
*Nama Peserta Yang Didaftarkan

Personal Data

*Nama
*Jabatan
*Nama Perusahaan
*Alamat Perusahaan
*Email Perusahaan
*Email Alternatif
*Telepon Kantor
Ekstensi
*Handphone
* Harus di isi