Sertifikasi Mobile Crane Kelas 2 Blended by KEMNAKER RI

Sertifikasi Mobile Crane Kelas 2 Blended by KEMNAKER RI

March 3, 2025

Jadwal Pelatihan Sertifikasi Mobile Crane Kelas 2 Blended by KEMNAKER RI

TanggalTempatKota
Belum ada jadwal terbaru

TUJUAN PELATIHAN

  • Peserta mampu mengendalikan bahaya penyebab terjadinya kecelakaan dengan mengenal dan mengevaluasi sumber bahaya yang mungkin terdapat ditempat kerja
  • Mampu melaksanakan tugas dan tanggung jawab sebagai operator over head crane dengan menggunakan peralatan alat / over head crane dengan baik dan benar serta sesuai dengan standar international
  • Mengetahui kompenen-komponen yang terdapat pada over head crane
  • Menentukan alat bantu angkat

 

MATERI Training Sertifikasi Mobile Crane Kelas 2 Blended by KEMNAKER RI

I. KELOMPOK DASAR

  1. Kebijakan dan dasar-dasar K3
  2. Peraturan perundang-undangan Pesawat Uap
    • Undang-Undang No.1 Tahun 1970
    • Permenaker No.05/Men/1985
    • Permenaker No.09/Men/2010

II . KELOMPOK INTI

  1. Pengetahuan dasar keran angkat
  2. Perangkat keselamatan kerja (safety devices)
  3. Tali kawat baja
  4. Alat bantu angkat dan pengikatan
  5. Sebab-sebab kecelakaan dan penanganannya
  6. Menghitung berat beban
  7. Pengoperasian aman
  8. Perawatan dan pemeriksaan harian

III. UJIAN

  1. Teori
  2. Praktek

 

PESERTA

  1. Pas Photo berwarna
  2. Fotocopy ijazah terakhir minimal SLTA sebanyak 2 lembar
  3. Foto copy KTP yang masih berlaku
  4. Pakta Integritas
  5. Surat keterangan kerja dari perusahaan
Form Pre-Registrasi

Data Materi Training

Topik Training : Sertifikasi Mobile Crane Kelas 2 Blended by KEMNAKER RI
Link
*Jumlah Peserta
*Nama Peserta Yang Didaftarkan

Personal Data

*Nama
*Jabatan
*Nama Perusahaan
*Alamat Perusahaan
*Email Perusahaan
*Email Alternatif
*Telepon Kantor
Ekstensi
*Handphone
* Harus di isi
Tags: , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,