
Jadwal Pelatihan Online Training – Negotiation Skills
Tanggal | Tempat | Kota |
---|---|---|
02 - 03 Februari 2021 | - | - |
01 - 02 Desember 2020 | - | - |
PENDAHULUAN
Dalam penyelenggaraan proyek, selalu melewati liku-liku negoisasi baik saat transaksi komersil, kontrak, maupun saat pengaturan kerjasama dengan kontraktor/vendor yang terlibat dalam proses pembangunan proyek. Kemampuan negosiasi merupakan hal penting yang harus dikuasai oleh team project, karena keterbatasan skill saat melakukan negosiasi dengan kontraktor/vendor akan membuat proses negosiasi berjalan tidak seimbang.
Oleh karena itu Pelatihan Negotiation Skills ini sangatlah penting untuk membekali para staff maupun profesional di bidang proyek, dengan metode/teknik & strategi negosiasi khusus untuk menghadapi kontraktor/vendor di lapangan, agar perusahaan dapat memperoleh produk & jasa yang diperlukan dari kontraktor/vendor terpilih dengan kondisi the best bid with; best prices, best quality, serta best terms & conditions.
MATERI Training Online – Negotiation Skills
- Pendahuluan: Pentingnya Ketrampilan Negosiasi dalam Memberikan Pelayanan dalam Kerja
- Tingkatan dalam Negosiasi
- Pengalaman Negosiasi dalam Berbagai Kondisi
- Mengenal Lawan Negosiasi
- Pendekatan Dasar dan Model Komunikasi Negosiasi yang Efektif dan Asertif
- Manajemen dan Negosiasi
- Negosiator Professional
- Mempersiapkan Negosiasi
- Menutup Negosiasi
- Mencapai Kesepakatan
- Manajemen Konflik
- Strategi dan Taktik Negosiasi
- Kesalahan-kesalahan Negosiator
- Negosiasi dalam Situasi Sehari-Hari
- Negosiasi Melalui E-Mail & Telepon
- Studi Kasus: Negosiasi dalam Proyek dan Problem Solving
Form Pre-Registrasi
Data Materi Training | |
Topik Training | : Online Training – Negotiation Skills |
Link | |
*Jumlah Peserta | Estimasi Jumlah Peserta yang di ajukan |
*Nama Peserta Yang Didaftarkan | |
Personal Data | |
*Nama | |
*Jabatan | Jabatan/Divisi/Departement |
*Nama Perusahaan | |
*Alamat Perusahaan | |
*Email Perusahaan | |
*Email Alternatif | eg: gmail, yahoo, hotmail |
*Telepon Kantor | |
Ekstensi | |
*Handphone | |
* Harus di isi | |
![]() | |