Public Speaking and Arts of Presentation

Public Speaking and Arts of Presentation

July 13, 2016

Jadwal Pelatihan Public Speaking and Arts of Presentation

TanggalTempatKota
Belum ada jadwal terbaru

 

PENDAHULUAN

Public Speaking dipahami sebagai berbicara di depan umum, seperti ceramah atau pidato dan presentasi. Public Speaking mencakup semua aktivitas berbicara (komunikasi lisan) di depan orang banyak, termasuk dalam rapat, membawakan acara (jadi MC), presentasi, diskusi, briefing, atau mengajar di kelas.

Presenter TV dan penyair radio termasuk melakukan Public Speaking dilihat dari sisi jumlah audience yang banyak (publik), meskipun tidak face to face.

Untuk piawai dalam Public Speaking (great public speaker) dapat dilakukan dengan dua cara, yakni:

  • Practice -> Latihan pidato di depan kawan-kawan, keluarga, bahkan anjing/kucing, atau siapa saja yang bisa mendengarkan; di depan cermin; menggunakan recorder.
  • Building Skill -> Membangun keterampilan Public Speaking dengan memahami teknik Public Speaking, meliputi persiapan dan penyampaian.

Kedua proses itu akan bisa Anda dapatkan dalam Pelatihan Public Speaking & Presentasi Efektif ini.

 

TUJUAN

Setelah mengikuti Pelatihan ini diharapkan :

  • Peserta memahami dasar-dasar Public Speaking yang baik dan efektif
  • Peserta menguasai teknik atau keterampilan dasar Public Speaking
  • Peserta tampil percaya diri dan piawai dalam melakukan Public Speaking dan Presentasi.
  • Peserta mampu melakukan presentasi yang baik, praktis dan dengan  penuh dengan kepercayaan diri.
  • Peserta menguasai teknik berbicara di depan insane media, di Radio dan Televisi, sebagai bagian dari aktivitas Public Speaking.
  • Peserta mampu melakukan Presentasi.

 

MATERI Training Public Speaking and Arts of Presentation

1.Feel The Power Of Public Speaking

  • Mengenal dan merasakan energy dalam public speaking
  • Menghadirkan rasa percaya diri mengatasi rasa takut dan ragu
  • Mengenal dan menikmati seluruh tantangannya
  • Sikap awal dalam memulai
  • Mengenal audience (public) dengan sangat baik

2. Personal Value

  • Mind power + Knowledge
  • Gesture, Body Language dan Eye Contact
  • Fast speech thinking power
  • Powerful Ice breaking
  • Kekuatan gaya bahasa
  • Rahasia kekuatan vokal dan artikulasi
  • Strategi menghadapi masalah tak terduga dalam public speaking
  • Strategi mengatasi “blooper” atau kesalahan di depan umum

3. Seni Presentasi

  • Presentasi efektif, efisien dan menghibur
  • Kekuatan isi materi presentasi
  • Mind mapping
  • Daya pikir kreatif dan inovatif
  • Detail teknis
  • Seni penutup dalam presentasi

 

PESERTA

  • Para professional, eksekutif dan manager berbagai profesi
  • Para Pejabat/Birokrat dari berbagai instansi
  • Para Staf Public Relation (Humas) berbagai instansi/perusahaan
  • Peminat Umum lainnya, termasuk akademisi dan lembaga nirlaba

 

TRAINING METHOD

Presentation

Discussion

Case Study

Evaluation

 

FACILITY

Training Kit

Handout

Certificate

Lunch + 2x Coffee Break

Souvenir

Pick up participants (Yogyakarta)

 

TRAINING FEE for Public Speaking and Arts of Presentation

Rp6.500.000,-/Peserta/Non Recidential

Form Pre-Registrasi

Data Materi Training

Topik Training : Public Speaking and Arts of Presentation
Link
*Jumlah Peserta
*Nama Peserta Yang Didaftarkan

Personal Data

*Nama
*Jabatan
*Nama Perusahaan
*Alamat Perusahaan
*Email Perusahaan
*Email Alternatif
*Telepon Kantor
Ekstensi
*Handphone
* Harus di isi